MAKRIFAT AULIYA' : KISAH KEARIFAN KEKASIH ALLAH YANG TERBUKTI MENCERAHKAN HATI

-
Inilah mutiara hikayat dan nasihat para kekasih Allah, para penghias dan pengharum dunia, peneduh dari terik matahari waktu, sekaligus penebar rahmat bagi para hamba-Nya setelah Dia mengutus Nabi Penutup Muhammad saw.


Mereka tak lain adalah pewaris dan pengikut sunnahnya.


Membaca buku ini kita serasa tengah berguru. Berguru untuk mereguk pengetahuan, kearifan, dan teladan kehidupan kepada para syekh dan imam dari berbagai zaman dan dari berbagai penjuru dunia Islam.


Klasik hingga modern; dari Baghdad hingga Turki, dari Damaskus hingga Maroko; dari Bisyr al-Hâfî hingga Ahmad Zainî Dahlân; dari Imam al-Ghazâlî hingga Ibnu ‘Athâ’illah al-Sakandarî.


“Kupersembahkan 82 petuah dari 60 ulama yang walau hanya menyebutkan namanya saja insya-Allah Dia akan melimpahkan rahmat dan kesembuhan bagi kita,” tutur sang penulis.


Hidup mereka penuh kasih sayang dan paling bermanfaat bagi sesama. Merekalah yang disebut-sebut penyair.


Allah memiliki makhluk-makhluk istimewa yang dipilih untuk menikmati cinta-Nya diseleksi pada zaman-zaman telah lalu Mereka dipilah menjadi ciptaan-ciptaan suci-Nya dan menjadi pembawa hikmah serta penjelasan-Nya
Lantunkanlah kisah orang-orang saleh
Ukirlah nama mereka di hati dan sebut-sebutlah
Mengenang mereka kan turunkan rahmah
Hadiri majelis mereka, kau pun raih berkah

Siapa Penulis Buku ini?

Muhammad Khalid Tsabit adalah seorang dari-penulis kelahiran Kairo, 13 April 1947. Ia tumbuh di rumah ilmua dan adab. Ia putra seorang penulis besar Khalid Muhammad Khalid. Perpustakaan pribadi ayahnya yang besar dan lengkap telah memberinya kesempatan sejak dini untuk menikmati berbagai karya bermutu.

Rumahnya itu juga jadi tempat berkunjung para kerabat dan sahabat, juga siapa saja yang berminat, terutama dari kalangan pengajar dan pelajar.

Setelah mendalami Studi Bahasa Arab dan Keislaman hingga Pascasarjana, beliau aktif meneliti, menulis, dan berdakwah bi lisanil maqal maupun bilisanil hal.

Apa Isi Buku Ini?

Bab 1: Adab, Taat, dan Tawadhu
Bab 2: Dunia dan Ujian Hidup
Bab 3: Istiqamah dan Kegigihan Hidup
Bab 4: Amal Saleh Sosial
Bab 5: Ilmu, Makrifat, dan Tauhid
Bab 6: Cinta Allah dan Rindu Rasulullah
Bab 7: Tasawuf, Tarekat, dan Wali Allah
-

Inilah Kisah dan Petuah Kekasih Allah

Daftar isi

-
-
-
-

Spesifikasi Buku

-
Judul : Makrifat Auliya’

Penulis : Muhammad Khalid Tsabit

ISBN : 978-602-5547-78-2

Ukuran : 13 × 20,5 cm

Halaman : 392 /SC / Bookpaper

Berat : 317 Gr

Terbitan. : Agustus 2020

Kenapa Anda Harus Memiliki Buku ini?

Kisah-kisah di dalamnya dapat mengingatkan kita kepada Allah.
Kisah-kisah ini mampu untuk menggugah hati yang sedang tidur.
Petuah dan nasihatnya sangat menghibur dan menenangkan.
Hikayat ini beragam sesuai dengan keragaman tokohnya.
Buku ini mengandung semua makna tasawuf, yakni sikap zuhud di dunia, tawakal kepada Allah, bersemangat dalam melakukan ketaatan, sabar menghadapi kekurangan, dan makna-makna luhur serta akhlak mulia lainnya.

Berapa Harga Untuk Buku ini?

Berapa Harganya?

358.000

Khusus Pembelian Hari ini Saja!!

Anda Akan Mendapatkan


Diskon 50%


Hanya 179 ribu

Promo akan berakhir dalam :

5JAM
3MENIT
2DETIK

SEGERA PESAN SEKARANG KARENA PROMO TERBATAS DAN AKAN BERAKHIR TANPA ADA PEMBERITAHUAN TERLEBIH DULU!!

-

SEBAGIAN KEUNTUNGAN AKAN DIGUNAKAN UNTUK

AKTIFITAS SOSIAL DAN DIWAKAFKAN PADA YANG BERHAK

MEMBELI SAMA DENGAN BERWAKAF

Garansi dan Pengiriman

-
Bisa COD / Bayar Di Tempat
Malas ke ATM dan tidak Punya Internet Banking..? atau Anda lebih nyaman bayar ketika barang sudah sampai? Tenang.. dengan berbelanja di toko kami, Anda bisa membayarnya setelah barang sampai alias COD. Transaksi Dijamin 100% AMAN!
-
Garansi Uang Kembali
Apabila barang yang di terima cacat / rusak / tidak sesuai gambar / tidak sesuai pesanan, bisa dikembalikan / direturn. Dan Garansi 100% Uang Kembali, jika barang tidak sampai.
-